RKT DPM FIK Tahun Ini
Nomor Kegiatan Nama Kegiatan Penanggung Jawab Maksud Tujuan Rencana Anggaran Tempat Pelaksana Waktu Mulai Waktu Selesai
12/DPM FIK/MUBES/VIII/2025 MUBES A11.2022.14674 Untuk melaksanakan evaluasi yang komprehensif terhadap kinerja kepengurusan selama satu periode mendatang, mencakup pencapaian tujuan, penyelesaian masalah, serta peningkatan efektivitas dan efisiensi kerja organisasi, sekaligus melakukan proses re-organisasi yang mencakup peninjauan ulang struktur kepengurusan, distribusi tugas dan tanggung jawab, serta pengembangan strategi yang lebih optimal demi mempersiapkan kepengurusan yang lebih baik dan lebih terstruktur untuk periode mendatang. 0 H7 Auditorium 2025-08-14 2025-08-14
11/DPM FIK/FPJU/VIII/2025 FPJU A11.2022.14674 Menjadi wadah pertanggungjawaban organisasi mahasiswa selama satu periode atau satu semester dengan pemaparan yang transparan meliputi evaluasi anggaran dan juga pelaksanaan program kerja . 3445000 H7 Auditorium 2025-08-04 2025-08-04
09/DPM FIK/SARASEHAN/VI/2025 SARASEHAN A11.2022.14674 menyampaikan dan mengupayakan hasil aspirasi dari mahasiswa FIK agar segera terealisasikan oleh pihak struktural FIK 1890000 H7 Auditorium 2025-06-19 2025-06-19
08/DPM FIK/FPJS/IV/2025 FPJS A11.2022.14674 Meminta pertanggungjawaban secara global dan jelas meliputi evaluasi anggaran serta pelaksanaan program kerja selama setengah periode atau satu semester. 3270000 H7 Auditorium 2025-04-14 2025-04-14
07/DPM FIK/MAKRAB/I/2025 MAKRAB A11.2022.14674 1. Meningkatkan rasa kebersamaan DPM FIK 2. Terjalinya komunikasi dan kerja sama antar anggota dan alumni DPM FIK 3. Terciptanya hubungan yang harmonis antara anggota dan alumni DPM FIK. 0 Villa Bandungan 2025-01-25 2025-01-26
05/DPM FIK/SUYA/I/2025 SUYA A11.2022.14674 Menampung aspirasi dari Mahasiswa Fakultas Ilmu Komputer dengan mudah menggunakan website. Data yang diperoleh kemudian akan diolah menjadi data yang pasti. Dewan Perwakilan Mahasiswa FIK menjembatani mahasiswa dengan pihak akademik agar aspirasinya dapat direalisasikan. 4052000 Gedung H 2025-01-01 2025-06-16

Biro Kemahasiswaan

Deskripsi singkat. Ne usu modo dicat vituperata. Per ubique omnesque moderatius ea, cibo dissentiunt eu mei. Nec an viris scripserit. Ad antiopam voluptatibus duo, brute epicuri voluptaria ius ea, mel et quot sententiae.

Alamat

Gedung A Lantai 1
Universitas Dian Nuswantoro
Jl. Nakula No. 5-11
Semarang

Designed and Developed by
PSI UDINUS